Demo Blog

Aplikasi Pencari Duplikat Photo di Komputer

by Doni Masrul >>> Komputer, Software

Pada saat kita menyimpan file photo–photo kita dalam komputer, tanpa kita sadari file tersebut ada yang mirip dan bahkan ada yang merupakan duplikatnya. Sehingga file–file tersebut akan membuat Disc dalam komputer kita menjadi penuh dengan file duplikat yang semestinya tidak perlu kita simpan.

Untuk mengatasi masalah tersebut mungkin Anda bisa menggunakan VisiPics, yaitu aplikasi gratis yang bisa memilih duplikat foto dalam folder lalu kemudian menghapusnya.

Untuk menyaring seberapa kemiripan dari photo yang kita simpan, dalam aplikasi ini terdapat menu filter yang bisa menyaring photo sesuai dengan tingkat kemiripannya yaitu mulai dari Loose, Basic, dan Strict.


Kita juga bisa melakukan pencarian hanya dalam satu folder saja misalnya, jadi tidak perlu melakukan pencarian pada seluruh folder, anda tertarik dengan aplikasi ini silahkan anda unduh Klik di sini

> lulussutopo.blogspot.com

Related Post :



5 komentar Baca Selengkapnya...

5 komentar

  • Unknown

    Memang kalo punya File yg sama...kayak Foto Dobel gitu...cuma bikin penuh memori aja...
    Hemm untung aja ada sofeware ini..jd bs nyari File yg dobel2 kayak gitu..
    Makasi sharingnya Boss!!!

Looking for something?

Use the form below to search the site:

Still not finding what you're looking for? Drop a comment on a post or contact us so we can take care of it!

Doni Masrul'blog

Dapatkan info terbaru via Facebook Silahkan klik LIKE / SUKA

Powered By Blogger Widgets and Komputer dan Internet